Apa tujuan pembentukan KNIP
PPKn
rendraec
Pertanyaan
Apa tujuan pembentukan KNIP
1 Jawaban
-
1. Jawaban Bnrsp
Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP) adalah badan yang akan berfungsi sebagai Dewan Perwakilan Rakyat
Tugas pertama KNIP adalah membantu tugas kepresidenan. Namun, kemudian diperluas tidak hanya sebagai penasihat presiden tetapi juga mempunyai kewenangan legislatif.
merupakan cikal bakal adanya DPR sekarang ini