IPS

Pertanyaan

sebutkan faktor pendorong bangsa barat dalam melakukan penjajahan samudra

2 Jawaban

  • Ans:
    Faktor utama pendorong bangsa Barat untuk menjelajahi samudra dunia adalah jatuhnya Konstantinopel ke tangan Turki Utsmani, kejadian ini menghapus satu-satunya sumber rempah-rempah bangsa Eropa, jadi mereka terpaksa menjelajahi dunia untuk mencari rempah-rempah.

    Faktor lainnya adalah semangat 3G, yaitu Gold, Gospel, dan Glory. Gold yang berarti mencari kekayaan, Gospel yang berarti menyebarkan ajaran agama Kristen, dan Glory yang berarti membawakan kejayaan bagi bangsa mereka masing-masing.
  • karena tidak bisa membeli rempah-rempah di konstanti novel,ingin mendapatkan 3 G :GOLD(emas),GLORY(kejayaan),GOSPEL(kesucian)kejayaan,kemenangan,kesucian yakni menybarkan agama nasrani

    MAAF KALAU SALAH

Pertanyaan Lainnya