Seorang anak mengikuti ulangan sebanyak n kali dan memperoleh nilai rata-rata 80. Berapakah nilai yang harus diperoleh siswa tersebut pada ulangan selanjutnya a
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            Nursyafni19
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Seorang anak mengikuti ulangan sebanyak n kali dan memperoleh nilai rata-rata 80. Berapakah nilai yang harus diperoleh siswa tersebut pada ulangan selanjutnya agar nilai rata-ratanya menjadi 82?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban bodoalewohkahiji
jawabannya: 80 + 2n
dari analogi 1) jika n=3 maka selisih 6
2) jika n=4 maka selisih 8
3) jika n=5 maka selisih 10