Matematika

Pertanyaan

kubah sebuah masjid berbentuk belahan bola yg berdiameter 10 m akan dicat.jika 1 kaleng cat rata-rata dapat untuk mengecat permukaan kubah seluas 20 m2 dan harga 1 kaleng cat rp.267.000,00.tentukan biaya yang dikeluarkan untuk pembelian cat yang diperlukan untuk mengecat kubah tersebut.(gunakan n= 3,14)

1 Jawaban

  • luas belahan bola=3.14x10x10x1/2=157m²
    jumlah kaleng cat=157:20=7,85 jika dibulatkan =8 kaleng
    biaya yang dibutuhkan=267.000,00x8=2.136.000,00

Pertanyaan Lainnya