Sebuah bola membutuhkan bahan seluas 1.386 cm untuk menyelimuti permukannya.tentukan diameter bola tersebut!
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            tasyaputri1104
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Sebuah bola membutuhkan bahan seluas 1.386 cm untuk menyelimuti permukannya.tentukan diameter bola tersebut!
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban harishfaqot
luas bola=πd²
1386=22/7xd²
d² =1386x7/22
d² =441
d. =√441
diameter bola =21cm