Apa itu membaca itensif?
            B. Indonesia
            
               
               
            
            
               
               
             
            Virayuliani
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Apa itu membaca itensif? 
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban syifau1
Membaca intensif (Inggris: intensive reading) adalah studi seksama,telaah teliti,dan penanganan terperinci yang dilakukan pembaca terhadap suatu bacaan yang pendek kira-kira dua sampai empat halaman. - 
			  	
2. Jawaban endang310
Membaca dengan telita jg memperhatikan tanda baca dan itonasi nya