Matematika

Pertanyaan

Jika diketahui h(x) = ax + b, h(1) = -5,dan h(2) = 4 maka tentukan rumus h(x)

2 Jawaban

  • itu jawabannya. maaf kalo gak jelas tulisannya
    Gambar lampiran jawaban sherly420
  • h(x)=ax+b
    h(1)→ a+b=-5 ....... (1)
    h(2)→ 2a+b=4. ....... (2)
    eliminasi (1) dan (2), sehingga diperoleh:
    a=9
    Substitusi a=9 ke (1),diperoleh:
    a+b=-5 → 9+b=-5 → b=-14
    Jadi, h(x)=9x-14

Pertanyaan Lainnya