Matematika

Pertanyaan

rata-rata gaji 10 karyawan pt.jaya adalah rp.3.000.000,00 . jika gaji seorang manajer digabungkan rata-ratanya menjadi rp.3.300.000,00. berapakah gaji manajer tersebut?

2 Jawaban

  • Xt = n1 . X1 + n2 . X2/(n1 + n2)
    3.300.000 = 1 . X1 + 10 . 3.000.000/(1+10)
    X1 = 11 (3.300.000) - 10 (3.000.000)
    X1 = 36.300.000 - 30.000.000
    X1 = 6.300.000
  • Rataan = jumlah semua ukuran : banyak ukuran.
    (10 x 3.000.0000.+M ) /11 = 3.300.000
    (30.000.000 + M) = 36.300.000.
    M = 6.300.000 - 30.000.000,-
    M= Rp 6.300.000,-
    jadi gaji manajer = Rp 6.300.000,-

Pertanyaan Lainnya