kenapa tulang disebut alat gerak pasif?
Biologi
Nasya1603
Pertanyaan
kenapa tulang disebut alat gerak pasif?
2 Jawaban
-
1. Jawaban melani132
Tulang disebut sebagai alat gerak pasif karna tulang adalah alat gerak yang tidak dapat bergerak sendiri, tetapi digerakkan oleh otot
maaf kalau salah -
2. Jawaban dilla2993
tulang disebut alat gerak pasif karna tulang tdk dapat melakukan pergerakanya sendiri. tanpa adanya gerak aktif yg menempel pd tulang manusia akan diam dan tdk dapat membentuk alat pergerakan yang sesungguhnya
semoga membantu dan selamat belajar!!