Sosiologi

Pertanyaan

dampak positif dan negatif teknologi baru dalam bidang pertanian

1 Jawaban

  • Dampak dari adanya teknologi baru dalam bidang pertanian:

    Positif

    • Memudahkan petani dalam membajak dan memanen hasil sawahnya yaitu dengan bantuan truk dan traktor.
    • Dapat membuat suatu bibit tanaman yang unggul.
    • Produktivitas hasil pertanian akan menjadi menigkat.

    Negatif

    • Hilangnya interaksi sosial antar petani saat melakukan panen.
    • Berkurangnya jumlah petani yang aktif bekerja di sawahnya.

    Pembahasan

    Globalisasi adalah proses di dalam integrasi internasional yang terjadi karena pertukaran pandangan tentang bidang sosial dan kebudayaan, teknologi dan lain sebagainya.

    Ciri-ciri dari proses globalisasi, yaitu:

    • Terdapat perubahan konsep ruang, jarak serta waktu.
    • Terdapat interaksi saling antar manusia di dalam bidang perdangan dan bidang ekonomi.
    • Adanya peningkatan interaksi kultural.
    • Adanya tindakan bersama dalam mengatasi masalah.

    Faktor penyebab globalisasi, sebagai berikut:

    • Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi dengan pesat.
    • Tumbuhnya kerjasama ekonomi dunia.
    • Berkurangnya potensi dari SDA dari suatu negara.
    • Tingkat damai antar negara semakin baik.

    Dampak adanya globalisasi, sebagai berikut:

    Dampak positif yaitu:

    • Penyebaran informasi semakin cepat dan mudah.
    • Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi.
    • Kerjasama antar negara menjadi lebih baik.
    • Mempermudah dalam mencari lapangan pekerjaan .

    Dampak negatif yaitu:

    • Tingkat kriminalitas yang semakin tinggi.
    • Masukknya budaya luar yang tidak mencerminkan budaya lokal.
    • Tersebarnya informasi yang belum jelas atau diketahui kebenarannya di media-media massa.
    • Berkurangnya potensi dari sumber daya alam.

    Pelajari lebih lanjut

    materi tentang  persamaan dan perbedaan globalisasi, modernisasi, dan westernisasi brainly.co.id/tugas/12182385

    materi tentang ilmu sosiologi brainly.co.id/tugas/17330336

    ------------------------------------------------------

    Detail jawaban

    Kelas:  12 - SMA

    Mapel: Sosiologi

    Bab:  Modernisasi dan Globalisasi

    Kode: 12.20.2

    Kata kunci: Pengertian globalisasi, ciri-ciri globalisasi, faktor globalisasi, dampak positif globalisasi, dampak negatif globalisasi, persamaan dan perbedaan dari globalisasi, pengaruh globalisasi terhadap komunitas lokal.

    AJ.

Pertanyaan Lainnya