Matematika

Pertanyaan

Suatu kerucut terbuat dri kertas karton. Jika luas permukaan nya 704cm², dan jari jari nya 7cm brpakah volume kerucut tersrbut

1 Jawaban

  • Luas permukaan = phi x r ( r + s )
    → 704 = 22/7 x 7 ( 7 + s )
    → 704/22 = 7 + s
    → 32 = 7 + s
    → s = 25 cm
    Maka t = 24 cm (triple phytagoras)
    Volume = 1/3(phi x r x r x t )
    → 1/3 (22/7 x 7 x 7 x 24)
    → 1/3 (3696)
    → 1.232 cm kubik

Pertanyaan Lainnya