apa yang dimaksud diatonik
            Seni
            
               
               
            
            
               
               
             
            nur1707
         
         
         
                Pertanyaan
            
            apa yang dimaksud diatonik
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban jeanfafo
Tangga nada diatonik adalah tangga nada yang terdiri dari 7 nada yang dimainkan dari nada dasar (root notes) hingga nada ke 7 berdasarkan interval-interval yang telah ditentukan. Angka 1, dan ½ merupakan jarak nada-nadanya, yang di gitar setiap bergeser 1 fret ke kanan maka akan menaikkan ½ nada. - 
			  	
2. Jawaban krisyohana
Tangga nada diatonik adalah tangga nada yang terdiri dari 7 nada yang dimainkan dari nada dasar (root notes) hingga nada ke 7 berdasarkan interval-interval yang telah ditentukan