Matematika

Pertanyaan

untuk fungsi f(x)=1/3(x-4). Jika suatu anggota daerah asal mempunyai bayangan dengan nilai 7,maka nilai x adalah..

1 Jawaban

  • bayangan adalah hasil dari daerah asal.
    jika hasil daerah asal = 7
    maka x = .....

    f(x) = 1/3 (x-4)
    7 = 1/4 (x-4)
    7 : 1/4 = x-4
    7 . 4/1 = x - 4
    28 = x - 4
    28 + 4 = x
    x = 32

    semoga membantu
    kalo bisa jadikan jawaban terbaik yaa hehee

Pertanyaan Lainnya