B. Indonesia

Pertanyaan

A.teks manakah yang merupakan bagian dari teks eksposisi?Diskusikan pula alasan-alasannya!
Pliss tolong dijawab ya!!!
A.teks manakah yang merupakan bagian dari teks eksposisi?Diskusikan pula alasan-alasannya! Pliss tolong dijawab ya!!!

1 Jawaban

  • Teks eksposisi adalah teks yang menjabarkan SUATU PERMASALAHAN dengan alasan-alasan atau argumen-argumen yang logis. Salah satu contoh dari teks eksposisi adalah pidato.

    Pembahasan

    Teks yang merupakan bagian dari teks eksposisi adalah teks 4 dan teks 5.

    1. Teks ini BUKAN TEKS EKSPOSISI. Teks ini adalah teks prosedur yang mencantumkan langkah-langkah dalam membuat gula merah dari bahan nira.
    2. Teks ini BUKAN TEKS EKSPOSISI. Teks ini adalah bagian dari deskripsi umum pada teks laporan hasil observasi atau teks deskripsi yang menjabarkan pengertian dari sarana pendidikan.
    3. Meski teks ini termasuk dalam pidato, tetapi BUKAN TEKS EKSPOSISI. Karena tidak terdapat permasalahan yang dilengkapi dengan argumen.
    4. Teks ini termasuk TEKS EKSPOSISI. Karena permasalahan yang diangkat adalah saluran air yang tidak lancar, dengan argumen sampah-sampah yang dibuang sembarang dan resapan air yang berubah fungsi.
    5. Teks ini termasuk TEKS EKSPOSISI. Karena permasalahan yang diangkat adalah terjadinya unjuk rasa, dengan argumen ketidakpercayaan terhadap pelaksanaan berbagai aturan. 

    Salah satu ciri teks eksposisi lainnya adalah adanya sebab akibat. Pada teks ke-4 dan ke-5 terdapat sebab akibat dari permasalahan yang diangkat oleh penulis.

    Pelajari lebih lanjut

    Ciri-ciri teks eksposisi, dapat dilihat di: https://brainly.co.id/tugas/119407

    -----------------------

    Detil Jawaban

    Kelas: VIII

    Mapel: Bahasa Indonesia

    Bab: Teks Eksposisi dalam Media Massa (bab 3)

    Kode: 8.1.3

    Kata kunci: teks eksposisi