B. Arab

Pertanyaan

sejarah pemikiran manusia tentang tuhan ( pisikologis, sosiologi

1 Jawaban

  • Pemikiran Barat atau manusia primitive

    Proses perkembangan pemikiran manusia tentang tuhan menurut teori evolusionisme adalah sebagai berikut :

    1. Dinamisme
    Paham ini mengaku adanya kekuatan (maging power) yang berpengaruh dalam kehidupan manusia, kekuatan ini terbentuk dalam kepercayaan hayati yang ditunjukkan pada benda-benda (dianggap keramat).
    2. Animisme
    Paham ini mempercayai adanya peranan roh dalam kehidupan manusia, roh dianggap selalu aktif walaupun sudah mati. Paham ini membagi roh atas dua yaitu roh baik dan roh jahat (nakal).
    3. Politeisme
    Paham ini mempercayai dan menganggap banyak dewa sebagai Tuhan sehingga dewa tersebut dipuja dan disembah oleh manusia.
    4. Henoteisme
    Dari banyak dewa, selanjutnya manusia menyeleksi satu dewa yang dianggap mempunyai kekuatan lebih yang kemudian mereka anggap sebagai Tuhan.
    5. Monoteisme
    Paham ini menyertakan satu Tuhan untuk seluruh rakyat.

Pertanyaan Lainnya