Matematika

Pertanyaan

Rama dan Ozi akan mengecat mushola. Rama dapat menyelesaikan selama 24 hari. Sementara Ozi dalam 8 hari. Jika Rama dan Ozi bekerja sama, mushola itu akan selesai di cat selama...

2 Jawaban

  • 1/A + 1/B

    1/24 + 1/8 = 4/24

    Hasilnya dibalik jadi 24/4 = 6 hari

    Semoga membantu
  • keduanya mengecat melalui empat tahap. Rama=6,6,6,6. Ozi= 2,2,2,2. dalam 6 hari Ozi dapat mengecat 75% dan Rama 25%. jadi dalam 6 hari mereka berhasil mengecat.

Pertanyaan Lainnya