seseorang pergi ke arah timur 30 meter dan ke arah utara 50 meter. Berapakah jarak dan perpindahan?
Matematika
BayuHesaditya
Pertanyaan
seseorang pergi ke arah timur 30 meter dan ke arah utara 50 meter. Berapakah jarak dan perpindahan?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Ke timur 30 m
Ke utara 50 m
Jarak = 30 + 50 = 80 m
Perpindahan = √(30² + 50²) = 10√34 m